Article Detail
PASKIBRAKA KOTA MAGELANG 2016
Benedicta Frigida Bingasari kls XI IPS.1 SMA Tarakanita Magelang merasa bangga dan terharu dapat menjalankan tugasnya sebagai Paskibraka Kota Magelang .Kesuksesan Paskibraka kota Magelang dalam tugas Upacara Bendera memperingati detik-detik Proklamasi HUT RI ke71 tidak lepas dari kerja keras para anggotanya
Dida panggilan siswi dengan postur tubuh tegap tinggi 168 cm menyampaikan rangkaian berbagai kegiatan selama masa karantina, selain mendapat latihan baris berbaris, para anggota Paskibraka juga mendapatkan bimbingan dan pengasuhan dari pelatih tentang wawasan kebangsaan (Wasbang) dan Bela Negara.
Dida panggilan siswi dengan postur tubuh tegap tinggi 168 cm menyampaikan rangkaian berbagai kegiatan selama masa karantina, selain mendapat latihan baris berbaris, para anggota Paskibraka juga mendapatkan bimbingan dan pengasuhan dari pelatih tentang wawasan kebangsaan (Wasbang) dan Bela Negara.
Baris berbaris memegang peranan penting dalam pelaksanaan pengibaran Bendera Merah Putih. Derap langkah yang tegap dan kompak akan sangat mempengaruhi jiwa dan semangat Paskibraka untuk melaksanakan tugas demikian tuturnya.
(A Edi P)
Comments
-
there are no comments yet
Leave a comment